Senin, 03 Oktober 2011

website wordpress online

Membuat situs wordpress di sini bisa dengan dua cara : Offline dan Online. Offline artinya kita membuat situs kita di server lokal yang diinstall di PC sendiri. Kalau Online berarti ya kita membuat situs yang sebenarnya di server web online. Di sini akan dijelaskan langkah-langkah membuat web wordpress dengan cara Online. yang berarti koneksi internet selalu siap selama kita membuat web. Untuk yang cara Offline akan dijelaskan di halaman lain.


Secara Umum Langkah-langkah Membuat Website WordPress Online adalah:
  1. Mendaftarkan Domain dan Web hosting Anda
  2. Membuat database di server
  3. Mengunduh dan menyiapkan file wordpress
  4. Install wordpress
  5. Mengarahkan nama domain(Opsional)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar